Berita

Peduli Disabilitas

Disabilitas merupakan kondisi keterbatasan fisik, intelektual, mental, dan/atau sensorik dalam jangka waktu lama sehingga mengalami hambatan dan kesulitan dalam berinteraksi (KBBI). dengan kodisi ini penyandang disabilitas dapat diartikan sebagai orang yang memiliki keterbatasan fisik, intelektual, mental, dan/atau sensorik dalam jangka waktu lama sehingga mengalami hambatan dan kesulitan dalam berinteraksi dengan lingkungan, dan menyebabkan keterbatasan dalam …

Peduli Disabilitas Selengkapnya »

PENGALAMAN MENDAMPINGI ANAK KORBAN KEKERASAN

Meningkatnya kasus kekerasan seksual terhadap perempuan dan anak menjadi perhatian khusus bagi lembaga pemerhati perempuan dan anak tana toraja. Sebagai seorang pendamping program inklusi  dari lembaga YESMa, yang juga pemerhati perlindungan perempuan dan anak di  Toraja. Saat  pendampingan anak korban kekerasan seksual, di ruang Unit Perlindungan Perempuan Anak (PPA) Polres Tana Toraja, Senin 21 Agustus …

PENGALAMAN MENDAMPINGI ANAK KORBAN KEKERASAN Selengkapnya »

Peran Pendamping Kelompok Konstituen RAMOS Pemperjuangkan Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas

seorang warga di lingkungan Sepang Karuaya, Kelurahan Rante, Kecamatan Makale, Kabupaten Tana Toraja, yang masih terbilang usia muda 31 tahun penyadang disabilitas daksa (lumpuh) dan netra. perempuan kepala keluarga dari 3 orang anak yang masih kecil tinggal bersama kakak kandungnya kurang lebih 8 tahun. selama itu warga tersebut belum memiliki dokumen kependukukan. kelompok konstituen RAMOS …

Peran Pendamping Kelompok Konstituen RAMOS Pemperjuangkan Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas Selengkapnya »

Dana Desa Untuk Pemberdayaan Ekonomi Perempuan

Tidak ada kata terlambat untuk belajar, itulah yang dipercayai oleh para perempuan di Lembang To’ Pao yang begitu bersemangat mengikuti  pelatihan tata rias dan pelatihan menjahit.  Pelatihan diselenggarakan oleh pemerintah Lembang To’ Pao yang menggunakan dana desa/lembang tahun anggaran 2023. Melalui akun pribadi Kepala Lembang To’ Pao (Imanuel Sambira) menuliskan ” Puji syukur kita telah …

Dana Desa Untuk Pemberdayaan Ekonomi Perempuan Selengkapnya »

Tana Toraja Jadi Kabupaten Inklusif Pertama di Indonesia

Tana Toraja jadi kabupaten pertama di Indonesia yang punya peraturan tentang kabupaten Inklusif dan Pelindungan Disabilitas. ini merupakan perda inisiatif DPRD Kabupaten Tana Toraja dengan dukungan program INKLUSI Yayasan Eran Sangbure Mayang (YESMa) dan Yayasan Bursa Pengetahuan Kawasan Timur Indonesia (BaKTI). Perda ini telah disahkan dalam rapat paripurna DPRD Kab. Tana Toraja untuk ditetapkan menjadi …

Tana Toraja Jadi Kabupaten Inklusif Pertama di Indonesia Selengkapnya »

PEMBENTUKAN PERATURAN  LEMBANG INKLUSIF

Komunitas Kelompok Konstituen (KK), dalam melakukan kegiatan layanan untuk merangkul semua warga masyarakat mendapatkan layanan dari pemerintah, maka dibutuhkan suatu regulasi yang dapat mewadahi semua warga masyarakat untuk terlibat dalat akses layanan dari Pemerintah. KK adalah sebuah organisasi yang dibentuk untuk melakukan kerja-kerja pendampingan dan advokasi di tingkat lembang/kelurahan. Selain itu, masih terdapat penyandang disabilitas, …

PEMBENTUKAN PERATURAN  LEMBANG INKLUSIF Selengkapnya »

Program Inklusi YESMa

Inklusi sebagai suatu program adalah suatu pendekatan untuk membangun lingkungan yang terbuka untuk siapa saja dengan latar belakang dan kondisi yang berbeda-beda. Program INKLUSI (kemitraan Australia – Indonesia menuju masyarakat inklusif) yang dilaksanakan Yayasan Eran Sangbure Mayang (YESMa) di Tana Toraja merupakan program kemitraan dari Yayasan BaKTI-Makassar yang didukung oleh Pemerintah Australia. Wilayah program meliputi …

Program Inklusi YESMa Selengkapnya »

PEMBENTUKAN PERATURAN  LEMBANG INKLUSIF

Komunitas Kelompok Konstituen (KK), dalam melakukan kegiatan layanan untuk merangkul semua warga masyarakat mendapatkan layanan dari pemerintah, maka dibutuhkan suatu regulasi yang dapat mewadahi semua warga masyarakat untuk terlibat dalat akses layanan dari Pemerintah. KK adalah sebuah organisasi yang dibentuk untuk melakukan kerja-kerja pendampingan dan advokasi di tingkat lembang/kelurahan. Selain itu, masih terdapat penyandang disabilitas, …

PEMBENTUKAN PERATURAN  LEMBANG INKLUSIF Selengkapnya »

pengalaman pendampingan anak korban

PENGALAMAN MENDAMPINGI ANAK KORBAN KEKERASAN Meningkatnya kasus kekerasan seksual terhadap perempuan dan anak menjadi perhatian khusus bagi lembaga pemerhati perempuan dan anak tana toraja. Sebagai seorang pendamping program inklusi  dari lembaga YESMa, yang juga pemerhati perlindungan perempuan dan anak di  Toraja. Saat  pendampingan anak korban kekerasan seksual, di ruang Unit Perlindungan Perempuan Anak (PPA) Polres …

pengalaman pendampingan anak korban Selengkapnya »

Pembentukan Kelompok Konstituen Ramos

Yayasan Sangbure Mayang (YESMa) mengadakan pembentukan kelompok konstituen di Kelurahan Rante. Kegiatan ini di hadiri oleh pemerintah setempat, dan juga beberapa tokoh Masyarakat seperti PKK, kader- kader balita, lansia, bina keluarga balita (BKB), sedangkan dari YESMa dihadiri oleh Ketua YESMa Lenynda Tondok S.Si, kordinator program Matias beserta staf. Kegiatan ini di laksanakan pada Senin, 17 …

Pembentukan Kelompok Konstituen Ramos Selengkapnya »